Minggu, 26 Februari 2012

SEYUM KEPEDIHAN

Rasa kehilangan adalah perih terasa
Rasa kehilangan adalah pedih menyayat jiwa
Namun kehilangan adalah takdirNYA, takdir yang pasti terjadi pada setiap insan 
Setiap sesuatu yang diciptakan, dan diberikan dariNYA akan kembali padaNYA entah kapan itu
Dan jika giliran terjadi pada kita harus siap menerima dengan tulus iklash dan penuh senyum walau kepedihan terasa.
Ya ALLAH YA ROBBI kenapa rasa kehilangan itu harus ada , kenapa setiap pertemuan harus berakhir dengan perpisahan dimanapun, siapapun , dan bagaimanapun takdirMU, kehendakMU terjadi.
sebait doa yang dipanjatkan Tania dalam sujud khusuknya pada setiap  sholat khusuknya "kini tania harus terbaring di kamar rumah sakit tanpa daya tergeletak sendiri karna sakit yang dideritannya ,,menunggu waktu penantianya di akhir hayat hidupnya menunggu takdirNYA menjemputnya hingga akan dia rasakan kehilangan semua yang ada didekatnya termasuk kekasih tercintanya "Bramantyo"
sesekali kembali dia menyeka airmata yang jatuh di pelupuk matannya , mengamati kulitnya yang membiru dengan balutan selang - selang di kaki dan tangannya ,serta nafasnya yang tersengal - sengal menahan denyut tabung oksigen yang membantu pernafasannya , dan degub sesak jantungnya penuh kepasrahan padaNYA ,,dia tak mau seorangpun tau yang dia derita dan rasakan , dia tak mau melihat orang - orang terkasihnya bersedih melihatnya, dia ingin selalu kelihatan cantik, berenergik, semangat ketika dia mengajar dan membagikan ilmunya pada anak -anak didik terkasih di suatu lembaga pendidikan tempat dia mengajar ya salah satu sekolah menengah atas ternama di kotanya. Tania adalalah seorang pendidik , ya dia seorang guru yang arif, bijaksana, dan sangat sayang pada anak -anak didiknya ,anak didiknya dan sekolah itu adalah belahan hatinya , tempat dia bisa menemukan rasa kasih sayang, penghargaan ,sosialisasi, senyum , tertawa lepas bersama rekan-rekan sekerja dan para anak didiknya.Tania tak bisa membayangkan jika harus kehilangan mereka semua dan mendekam lemah di tempat tidur seperti ini."IBu guru knp sich selalu berseri, semangat dan ceria setiap harinya" ,, IBu guru cantik dech jika tersenyum ,, Bu rindu dah lama beberapa hari tak mengajar kami lagi,, kata 2 muridnya terngiang dalam benak Tania menyayat perih,, ujian dariNYA belom kunjung berhenti belom lama dia kehilangan kekasihny Bram panggilan akrab dari Bramantyo lelaki manis berkulit eksotik yang sempat membekukan hati Tania setahun yang lalu.Mereka berpisah karna keadaan, mereka berpisah karna takdirNYA dan rasa kehilangan itu terjadi dalam diri Tania bagaimana tidak rasa damai dan nyaman yang Tania dpatkan selama ini, pelukan mesra dan ciuman hangat yang tania rasakan harus berakhir karna Bram meninggalkannya ,meninggalkan dengan kekecewaan Tania , Bram terpikat oleh wanita lain yang telah pernah mengisi relung hatinya sebelom Tania hadir di kehidupan Bram kembali ,ya wanita itu adalah mantan kekasih Tania sendiri satu instansi tempat mengajar Tania,,setiap hari Tania melihat mantan kekasih wanita itu selalu bercerita tentang wanita mantan kekasihnya, menceritakan pesan message yang dikirim wanita itu untuk sahabatnya dan parahnya sahabatnya juga mengetahui bahwa mantan kekasihnya kini akan menjadi kekasih Bram .Perih hati Tania namun dengan kebesaran hatinya Tania mengiklaskannya , merelakanya Bram pergi meninggalkannya.Roda kehidupan harus tetap berputar, waktu harus tetap berdenting dan kehidupanpun harus selalu berjalan ,aku harus hidup , aku harus selesaikan studi S2 ku ucap Tania lirih di kamar rumahsakit yang sunyi itu" setiap tetes darah yang menetes mengalir di tubuh Tania ,setiap tetes infus yang menetes dan mengalir di tubuh Tania ,Ia yakin itu akan menguatkan denyut jantungnya, akan membuat dia kuat dan semangat mengarungi hari menjalani roda kehidupan , mengajar anak- anak didiknya yang dirindukan dan menyelesaikan study s2 nya yang selalu dia impikan menjadi 'master " adalah impianya , gelar magister adlah cita- citanya ,,Beasiswa yang dia dapatkan dari salh satu universitas ternama di kotannya membuat Tania bisa melanjutkan study s2 nya ,, Tania tergolong cerdas di tempat instansi dia bekerja dengan ijazah S1 yang dipunyainya ,indek komulatifnya terhitung tinggi ,, hingga beasiswa bisa diraihnya.Mulanya Bram mendukung dan menyemangati kuliah Tania , dan selalu yakin Tania mampu menyelesaikannya,, dan akan dia selesaikan sesuai janjinya pada Bram ,, dengan penuh semangat dan senyum di hati Tania

4 komentar:

  1. Dulu aq punya kisah menarik saat2 aq masih sma , aq mencintai seorang gadis kakak kelasku dia primadona sekolah waktu itu , saking cintanya hampir tiap hari aq main kerumahnya , semakin hari semakin tambah besar rasa cinta itu . . . hingga pada suatu ketika dia menyatakan putus hubungan denganku ,bagaikan disambar petir di siang hari , serasa dunia ini berhenti berputar( padahal akine wes tak setrumke lo wik) hingga hampir satu taun aq merasakan luka yang mendalam di hati ini , enggak doyan makan , enggak doyan minum , bahkan tidak punya semangat lagi dalam aktifitasku sehari hari sebagai murid sekolah , dengan berjalannya waktu akhirnya sakit hati itu bisa hilang sirna dengan sendirinya . . . . . .setelah tak fikir2 sekian lama aq menyendiri sakit hati itu ternyata aq jadi purih wik , sumpah aq putih banget sampai g kalah sama orang tiong hwa , dari keputihanku itu akhirnya aq dapatkan kembali cewek baru yang lebih cantik dan lebih perhatian walau akhirnya kita tidak bersatu . . . . . hehehehehehehe*cleguk karo ngombe kopi*

    BalasHapus
  2. whahahhaa iya mas memang kadang kita masing2 punya kisah yang berbeda,, tapi yakin ada hikmah dibalik semuanya,, waaaaah dasar laki2 mudah buangettt ya pindah "kelain hati"wehhhhh dragmatis juga makasih mas ceritanya i like it wahhhh jo mimik coffee mas sayangi jantung mimik air putih aja lebih sehat ato juz hahahha,,walahhhhh tambah putih nu mas.... gak sah mandi lulur dan mandi susu berarti cukup mengasingkan diri dengan kepedihan??? whahahahhahaha adventure love...... tapi aku juga gak tau ik what means love???? wkwkwkwkwk "cinta tak selalu harus memiliki " jarene pujangga2 cinta sing tak baca hehehehhehe

    BalasHapus
  3. namanya bukan cinta klo tidak bisa ndekemi wik . . . . . . itu kata mbah marto mbahku . . . . . . yang telah gugur mendahului kita . . . . . . haahgahgahgahga

    BalasHapus
  4. Wahhhh mas nyamari to mbah dirimu dukun pa mas??? smoga diterima amal dan ibadahNYA aminnnnn

    BalasHapus